Pengaruh Literasi Digital Pada Generasi Z Terhadap Pergaulan Sosial Di Era Kemajuan Ilmu Pengetahuan Dan Teknologi
DOI:
https://doi.org/10.59188/jurnalsostech.v3i12.1078Abstract
Berdasarkan teori, generasi z merupakan manusia yang lahir pada tahun 1997 hingga 2012. Tujuan penulis menerapakan literasi digital sebagai upaya dalam meningkatkan minat baca generasi z adalah dikarenakan generasi muda zaman sekarang lebih sering menggunakan media sosial dan internet sehingga generasi zaman sekarang lebih tertarik membaca lewat media digital dibandingkan media cetak. Artikel yang disusun menggunakan metode kualitatif ini mendeskripsikan perkembangan peran generasi z terhadap literasi digital. Permasalahan yang sering terjadi pada generasi z sekarang ialah rendahnya minat literasi membaca, generasi z lebih tertarik dengan pembelajaran visual dari pada media cetak sehingga minat membaca semakin rendah setiap tahunnya, dari permasalahan tersebut penulis memilih menggunakan literasi digital sebagai upaya dalam meningkatkan minat baca generasi z di era sekarang ini. Adapun 3 inovasi dalam menerapkan literasi digital bagi generasi muda saat ini agar terlihat lebih menarik, yaitu dengan memberi inovasi-inovasi media literasi seperti E-Book, perpustakaan online, media sosial. Dengan adanya inovasi digital tersebut akan mempermudah peserta didik dalam mengakses media belajar, serta menyenangkan. Dengan adanya inovasi media literasi tersebut di harapkan dapat mempermudah generasi z dalam memperoleh sumber bacaan dan informasi sehingga dapat meningkatkan budaya literasi generasi z di Indonesia. Literasi digital memiliki pengaruh yang penting di era generasi z ini. Terbukti dari adanya penelitian yang dilaksanakan untuk mengetahui keberhasilan terhadap kecakapan literasi digital pada anak muda di Indonesia berada dalam tingkat sedang dengan rata-rata nilai di atas 80%. Pergaulan bebas juga dapat memicu generasi z dalam bermalas-malasan membaca maupun berkomunikasi dengan baik, karena pergaulan bebas memiliki dampak negatif dan positif bagi setiap individu yang merasakan.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Elfa Mustika Wanda
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC-BY-SA). that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.