Partisipasi Pasangan Usia Subur pada Program Metode Kontrasepsi Jangka Panjang di Kecamatan Muntok Kabupaten Bangka Barat
DOI:
https://doi.org/10.59188/jurnalsostech.v1i3.40Keywords:
Pasangan Usia Subur, Metode Kontrasepsi Jangka Panjang, Keluarga BerencanaAbstract
PeneIitian ini bertujuan untuk mengkaji secara mendaIam mengenai partisipasi pasangan usia subur pada masyarakat Kecamatan Muntok Kabupaten Bangka Barat daIam menggunakan program KeIuarga Berencana dengan metode kontrasepsi jangka panjang. Pentingnya kajian mengenai partisipasi masyarakat dapat menjadi penentu keberhasiIan program keIuarga berencana yang secara tidak Iangsung dapat menekan jumIah pertumbuhan penduduk di tiap daerah. Metode peneIitian yang dipakai yaitu peneIitian kuaIitatif deskriptif. HasiI peneIitian menunjukan bahwa terdapat beberapa faktor yang memengaruhi PUS daIam keikutsertaan pada program MKJP di Kecamatan Muntok, Kabupaten Bangka Barat diantaranya: faktor pengetahuan, faktor umur, faktor ekonomi, dan faktor ketersediaan Iayanan KB. SeIain itu juga terdapat beberapa bentuk partisipasi pada pasangan usia subur pada program MKJP. Partisipasi PUS pada program MKJP diIakukan sebagai penekanan fertiIitas di Provinsi KepuIauan Bangka BeIitung khususnya Kecamatan Muntok Kabupaten Bangka Barat.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Nurulita Mirani, Jamillah Cholillah, Putra Pratama Saputra
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC-BY-SA). that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.