Perancangan Sistem Informasi Pengelolaan Kelas Berbasis WEB Di Gedung Maroko

Authors

  • Sarimah Sarimah Universitas Islam Negeri Sjech M.Djamil Djambek Bukittinggi
  • Efmi Maiyana Universitas Islam Negeri Sjech M.Djamil Djambek Bukittinggi, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.59188/jurnalsostech.v4i3.1039

Keywords:

Pengelolaan Kelas, Sistem Informasi WEB, Perancangan, Maroko

Abstract

Penelitian ini bertujuan merancang Sistem Informasi Pengelolaan Kelas Berbasis WEB di Gedung Maroko untuk mengatasi permasalahan dalam mencari kelas kosong dan kekurangan fasilitas dalam pembelajaran. Penelitian difokuskan untuk mendeskripsikan perencanaan, perancangan, serta hasil. Data diperoleh dari hasil wawancara mahasiswa, dosen, karyawan sebagai data pendukung sumber utama dan observasi langsung tentang pengelolaan kelas.  Perancangan ini berbasis WEB dengan memakai XAMPP. Dalam menyusun rancangan menggunakan tahapan-tahapan sesuai dengan model pengembangan waterfall. Hasil dari penelitian ini menawarkan solusi terhadap kesulitan pengelolaan kelas di Gedung Maroko dengan harapan mempermudah proses pengelolaan secara efisien dalam lingkungan Pendidikan

References

Ahmad, R., & Ahmadi, A. (2010). Pengelolaan pembelajaran. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Cintia, N. I., Kristin, F., & Anugraheni, I. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Dan Hasil Belajar Siswa. Perspektif Ilmu Pendidikan, 32(1), 67–75. https://doi.org/10.21009/pip.321.8

Hardi, W. (2020). Collaborative Governance Dalam Perspektif Administrasi Publik.

Israwati, I. (2017). Pengelolaan Ruang Kelas Pendidikan Anak Usia Dini Pada Kelompok B Di Taman Kanak-Kanak. Jurnal Serambi Ilmu, 18(2).

Niayah, N., & Ariani, S. S. (2022). Manajemen Kelas Dalam Meningkatkan Proses Belajar Mengajar Pendidikan Agama Islam Di SMP Negeri 1 Aikmel Kecamatan Aikmel Kabupaten Lombok Timur NTB. At-Tadbir: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 2(1), 23–38.

Nisa, K., & Samsugi, S. (2020). Sistem Informasi Izin Persetujuan Penyitaan Barang Bukti Berbasis Web Pada Pengadilan Negeri Tanjung Karang Kelas IA. Seminar Nasional Teknologi Komputer & Sains (SAINTEKS), 1(1), 13–21.

Nurmaidah, Y. (2022). Peran Education Management Information System (EMIS) Bagi Kepala Sekolah Dalam Pengambilan Keputusan Di MAN 4 Kediri. IAIN Kediri.

Putra, D. T., Rusdianto, D. S., & Brata, K. C. (2021). Pengembangan Aplikasi Manajemen Sewa Motor berbasis Progressive Web Apps di Arfand Motorent. Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer, 5(5), 1822–1827.

Riyanto, A., L Nurfachsya, M., & Sianturi, G. (2022). Employee Productivity Model at Mineral, Coal and Geothermal Resources Center.

Sulianta, F. (2019). Strategi Merancang Arsitektur Sistem Informasi Masa Kini. Elex Media Komputindo.

Suryana, N., & Rahmat Fadhli, E. M. (2022). Manajemen Pengelolaan Kelas. Indonesia Emas Group.

Usman, H. (2022). Manajemen: Teori, Praktik, dan Riset Pendidikan Edisi 4. Bumi Aksara.

Wahid, A. A. (2020). Analisis metode waterfall untuk pengembangan sistem informasi. J. Ilmu-Ilmu Inform. Dan Manaj. STMIK, No. November, 1–5.

Widayanti, Y. (2015). Pengelolaan perpustakaan digital. LIBRARIA: Jurnal Perpustakaan, 3(1), 125–137.

Widiasworo, E. (2018). Cerdas pengelolaan kelas. Diva Press.

Downloads

Published

2024-03-30

How to Cite

Sarimah, S., & Maiyana, E. . (2024). Perancangan Sistem Informasi Pengelolaan Kelas Berbasis WEB Di Gedung Maroko . Jurnal Sosial Teknologi, 4(3), 190–197. https://doi.org/10.59188/jurnalsostech.v4i3.1039